Beranda | Artikel
Syarh Kitab Tauhid Syaikh al-Fauzan (27-04-1437 H)
Senin, 15 Februari 2016

Kaum muslimin yang dirahmati Allah, berikut ini kami sajikan tautan untuk mengunduh dan menyimak kajian Syarah Kitab Tauhid bersama Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah.

Kajian ini diadakan pada tanggal 27 – 4 – 1437 H.

Di dalam kajian ini beliau membahas tentang loyalitas kepada kaum beriman dan tanda kesempurnaan iman. Barangsiapa yang mencintai karena Allah dan membenci karena Allah maka dia akan meraih kecintaan dari Allah.

Di dalamnya beliau juga menjelaskan tentang hakikat wali Allah. Bahwa yang dimaksud sebagai wali Allah adalah setiap orang yang beriman dan bertakwa. Beliau juga menjelaskan kepada kita hendaknya kecintaan kita kepada Allah di atas kecintaan kepada segala sesuatu.

Untuk lebih lengkap silahkan buka di sini [klik]

Untuk mengunduh rekaman kajian bisa dari sini [klik]

Sumber : Website Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah

Informasi Tambahan :


Artikel asli: https://www.al-mubarok.com/syarh-kitab-tauhid-syaikh-al-fauzan-27-04-1437-h/